Webinar: Perkembangan Terkini dalam Manajemen Aset Internasional: Studi Kasus Tentang Dana Pensiun di Belanda
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1774
Program Studi Magister Manajemen (MM), Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM akan menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan mengambil topik "Perkembangan Terkini dalam Manajemen Aset Internasional: Studi Kasus Tentang Dana Pensiun di Belanda", (Inggris, Current Developments in International Asset Management: Case Study on Pension Funds in The Netherlands).
Acara ini akan dilaksanakan pada:
- Hari: Rabu
- Tanggal: 17 November 2021
- Waktu: 19:00-21:30 WIB
- Media: Zoom Webinar
Pembicara:
- Prof. Dr. Onno Steenbeek (Managing Director Strategic Portfolio Advice di APG Asset Management, Professor bidang Keuangan di Erasmus School of Economics)
Moderator:
- Eddy Junarsin, Ph.D (Dosen Departemen Manajemen, Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM)
Pendaftaran:
- Peserta: Mahasiswa, Alumni, Dosen, Peneliti, dan Praktisi
- Mengisi formulir pendaftaran daring yang telah disediakan, klik disini.
Unduh: Poster (JPG)
Untuk informasi dan pertanyaan lebih lanjut mengenai acara ini dapat menghubungi: Program Studi Magister Manajemen (Kampus Jakarta) FEB UGM, via IG: @mmfebugmjakarta