- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2129
Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-65 (Lustrum XIII) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, Laboratprium Akuntansi Departemen Akuntansi FEB UGM bersama Tim Riset Terapan Kemenristek-BRIN menyelenggarakan Seminar Nasional dengan topik "Pembelajaran Etika Bisnis dengan Augmented Reality".
Webinar ini akan dilaksanakan pada:
- Hari: Jum'at
- Tanggal: 11 September 2020
- Pukul: 13.30-15.00 WIB
- Media: Zoom Webinar
Pembicara:
- Adhistya Erna Permanasari, Ph.D. (Dosen Teknologi Informasi FT UGM)
Topik: Mengenal Augmented Reality lebih dekat - Dr. Ratna Candra Sari, S.E., M.Si. (Dosen Akuntansi FE UNY)
Topik: Augmented Reality: Media Pembelajaran untuk digital native - Prof. Mahfud Sholihin, Ph.D. (Guru Besar Akuntansi FEB UGM)
Topik: Pembelajaran Etika Bisnis dengan Augmented Reality
Moderator:
- Annisa Fithria, S.E., M.Sc. (Dosen Akuntansi FEB UAD)
Pendaftaran:
- Peserta: Mahasiswa, Dosen, Peneliti dan Umum
- Mengisi formulir pendaftaran online yang disediakan, klik disini
- Peserta dapat bergabung dalam Zoom Webinar dengan Webinar ID 93305760210 dan Passcode 488933 (Wajib menggunakan Identias Asli)
- Bagi peserta yang mengikuti webinar hingga akhir akan mendapatkan e-sertifikat
Unduh: Poster (JPG)
Informasi dan pertanyaan selengkapnya dapat menghubungi: Ilyana (085865406106) atau Akbar (081336448799)
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1532
Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-65 (Lustrum XIII) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM menyelenggarakan Seminar dengan topik "Kesehatan Keuangan: Perencanaan Keuangan untuk Menyiapkan Keluarga Tangguh".
Acara tersebut akan dilaksanakan pada:
- Hari: Selasa
- Tanggal: 29 September 2020
- Waktu: 09:00-10:00 WIB
- Media: Zoom Meetings
Narasumber:
- Boyke R. Purnomo, Ph.D., C.F.P. (Dosen Departemen Manajemen FEB UGM)
Pendaftaran:
- Peserta: Pegawai FEB UGM
- Peserta dapat bergabung langsung dalam Zoom Meeting (Kuota Terbatas)
Unduh: Poster (JPG)
Informasi dan pertanyaan selengkapnya dapat menghubungi: Sekretariat Panitia Dies Natalis ke-64 FEB UGM, telp 0274 548510 pesawat 103
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2677
Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM akan menyelenggarakan acara konferensi internasional tahunan yaitu, The 8th Gadjah Mada International Conference on Economics and Business (GAMAICEB) dan The 5th Gadjah Mada International Conference on Islamic (GAMAICI).
Acara tersebut akan dilaksanakan pada:
- Hari: Sabtu
- Tanggal: 4 September 2020
- Waktu: 07:30-16:30 WIB
- Media: Aplikasi pertemuan daring
Pembicara dalam sesi pleno:
- Law Siong Hook, Ph.D. (Universiti Putra Malaysia)
Topik: Macroeconomic During the Pandemic in Emerging Countries - Elan Satriawan, Ph.D. (Universitas Gadjah Mada)
Topik: Socio-Economic Impacts of Marginalized Group in the Pandemic: An Islamic Perspective - Prof. Dr. Ahasanul Haque (International Islamic University Malaysia)
Topik: Halal Supply Chain During Pandemic - Luluk Lusiantoro, Ph.D. (Universitas Gadjah Mada)
Topik: Humanitarian Logistics and Supply Chain Management - Dr. Sofia Yasmin (University of Manchaster)
Topik: The Accountability Practice of Islamic Humanitarian in the UK: Research Opportunity - Miranti Kartika Dewi, Ph.D. (Universitas Indonesia)
Topik: The Accountability of NGO Practice in Indonesia
Pendaftaran:
- Peserta: Mahasiswa, Dosen, Peneliti, Praktisi, dan Umum
- Mengisi formulir pendaftaran online yang telah disediakan, klik disini
- Bagi peserta yang mengikuti seluruh acara disediakan sertifikat
Unduh: Poster (JPG), Panduan Konferensi (PDF)
Informasi selengkapnya dapat mengakses laman: http://gamaiceb.feb.ugm.ac.id dan http://gamaici.feb.ugm.ac.id
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2132
Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-65 (Lustrum XIII) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, Program Studi Magister Akuntansi FEB UGM bekerjasama dengan Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) Wilayah D.I. Yogyakarta menyelenggarakan Seminar dengan topik "Peluang dan Tantangan Pengembangan Akuntansi Syariah".
Acara tersebut akan dilaksanakan pada:
- Hari: Kamis
- Tanggal: 3 September 2020
- Waktu: 08:00-11:00 WIB
- Media: Zoom Webinar
Narasumber:
- Prof. Dr. Bambang Sudibyo, MBA. (Ketua Badan Amil Zakat Nasional/BAZNAS dan Guru Besar FEB UGM)
- Deden Firman Hendarsyah, M.Buss. (Direktur Pengaturan dan Perizinan Perbankan Syariah di Otoritas Jasa Keuangan/OJK)
- Drs. Fahmi Subandi, Akt., M.Agr. (Direktur Operasional BRI Syariah)
- Prof. Mahfud Sholihin, Ph.D. (Ketua Dewan Standar Akuntansi Syariah/DSAS di Ikatan Akuntan Indonesia/IAI dan Guru Besar FEB UGM)
- Sutrisno Mukayan, MM., Akt. (Kepala Divisi Akuntansi dan Keuangan BRI Syariah)
Moderator:
- Aprilia Beta Suandi, M.Ec., Ph.D. (Dosen Departemen Akuntansi FEB UGM)
Pendaftaran:
- Peserta: Mahasiswa, Dosen, Peneliti, Praktisi, dan Umum
- Mengisi formulir pendafataran online yang disediakan, klik disini
- Peserta akan mendapatkan e-sertifikat dan kredit 3 SKP IAI
Unduh: Poster (JPG)
Untuk informasi dan pertanyaan lebih lanjut dapat menghubungi: Bagian Admisi Program Studi Magister Akuntansi FEB UGM, telp 0274 548510 pesawat 107
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1856
Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-65 (Lustrum XIII) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, Program Studi Pendidikan Profesi Akuntan (PPAk) FEB UGM bekerjasama dengan Forum Dosen Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia-Kompartemen Akuntan Pendidik (IAI-KAPd) menyelenggarakan Seminar dengan topik "Pendidikan Akuntansi dan Profesi Akuntan dalam Kenormalan Baru".
Acara tersebut akan dilaksanakan pada:
- Hari: Jumat
- Tanggal: 4 September 2020
- Waktu: 08:00-11:30 WIB
- Media: Zoom Meetings
Pembicara:
- Sambutan Pembukaan: Prof. Dr. Dian Agustia, M.Si., Ak., CA., CMA. (Kepala IAI KAPd dan Dekan Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Airlangga)
- Prof. Dr. Ainun Na'im, MBA. (Sekretaris Jendral Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI dan Dosen FEB UGM)
- Djohan Pinarwan (Ketua Dewan Standar Akuntansi Keuangan/DSAK dan Partner Pricewaterhouse Coopers Indonesia)
- Singgih Wijayana, M.Sc., Ph.D. (Anggota Dewan Standar Akuntansi Keuangan/DSAK dan Dosen FEB UGM)
Moderator:
- Zuni Barokah, M.Comm., Ph.D., CA. (Koordinator Pusat Kajian Akuntansi dan Regulasi/PAKAR dan Dosen FEB UGM)
Pendaftaran:
- Peserta: Mahasiswa, Dosen, Peneliti, Praktisi dan Umum
- Mengisi formulir pendaftaran daring yang disediakan, klik disini
- Bagi peserta yang mengikuti hingga selesai akan mendapatkan e-sertifikat dan kredit 3 SKP IAI
Unduh: Poster (JPG)
Untuk informasi dan pertanyaan lebih lanjut dapat menghubungi: Jufri 08179411433 atau Tari 081227130405
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2075
Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-65 (Lustrum XIII), Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM menyelenggarakan "Kampus Terbuka FEB UGM 2020", (B. Inggris, FEB UGM Open Campus 2020).
Acara tersebut akan dilaksanakan pada:
- Hari: Sabtu
- Tanggal: 29 Agustus 2020
- Waktu: 09:00-11:00 WIB
- Media: Zoom Meetings
Pendaftaran:
- Peserta: Siswa-siswi SMA/SMK/MA sederajat
- Mengisi formulir pendaftaran yang disediakan, klik disini
Manfaat:
- Menjelajahi lingkungan belajar yang terkini secara virtual.
- Berkomunikasi dengan mahasiswa dan dosen.
- Informasi tentang program, penerimaan, dan beasiswa kami.
Unduh: Poster (JPG)
Untuk informasi dan pertanyaan selengkapnya dapat menghubungi: Unit Kerjasama Industri dan Alumni FEB UGM, telp 0274 548510 pesawat 124 atau HP 08112669296.
Halaman 45 dari 156