- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 3018
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) akan menyelenggarakan CEO Talk The Walk bersama Dr. H. Harry Azhar Aziz (Ketua BPK RI). CEO Talk The Walk akan mengambill topik "Tugas dan Fungsi BPK dalam Pengelolaan Keuangan Negara dan Kesejahteraan Rakyat".
Acara tersebut akan dilaksanakan pada:
- Hari, tanggal: Jumat, 26 Februari 2016
- Waktu: 13:30 WIB - selesai
- Tempat: Auditorium BRI, Gedung Magister Sains dan Doktor, FEB UGM
Bagi mahasiswa yang berminat untuk mengikuti acara ini dapat mendaftarkan diri melalui formulir online dibawah ini. Informasi selengkapnya dapat menghubungi: Ika 0274 548510 pesawat 103.
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 3099
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) bekerjasama dengan Keluarga Alumni Fakultas Ekonomi Gadjah Mada (KAFEGAMA '89) akan menyelenggarakan Sesi Berbagi dengan tema "Sukses Studi dan Karir" (Inggris: Success in Study and Career).
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 3349
Program Sarjana Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada akan menyelenggarakan CEO Talk the Walk bersama Sandiaga Uno (Indonesia Setara Foundation), dengan mengambil tema Generasi Muda, Ekonomi, Bisnis, dan Politik.
CEO Talk the walk akan diselenggarakan pada:
- Hari, tanggal: Kamis, 18 Februari 2016
- Waktu: 09:30 WIB - selesai
- Tempat: Auditorium BRI, Gedung Magister Sains dan Doktor FEB UGM
Bagi mahasiswa yang berminat untuk mengikuti CEO Talk the Walk dapat mendaftarakan diri melalui formulir online dibawah ini, peserta tidak dipungut biaya. Informasi selengkapnya dapat menghubungi: Biro Dekan, 0274 548510 pesawat 103.
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1645
Program Studi Magister Akuntansi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) akan menyelenggarakan Kuliah Umum dengan topik "Metodologi Kualitatif dalam Penelitian Akuntansi". Dalam kuliah umum tersebut akan mengundang narasumber: Drs.ec. Sujoko Efferin,M.Com.,M.A. Econ.,Ph.D.
Kuliah umum akan dilaksanakan pada:
- Hari, tanggal: Kamis, 18 Februari 2016
- Waktu: 09:30-11:30 WIB
- Tempat: Auditorium Djarum Foundation, Pertamina Tower FEB UGM
Bagi mahasiswa Pascasarjana yang berminat untuk mengikuti kuliah umum ini dapat mendaftarkan diri melalui formulir online dibawah ini. Informasi selengkapnya dapat menghubungi: Vogy 0818363306.
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1620
Dashboard Ekonomika Kerakyatan (DEK), Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) akan menyelenggarakan Seminar Bulanan dengan topik "Membangun Indonesia dari Pinggiran."
Dalam seminar tersebut menghadirkan narasumber Prof. Mudrajad Kuncoro, M.Soc.Sc., Ph.D. (Guru Besar Ilmu Ekonomi Universitas Gadjah Mada)
Seminar akan dilaksanakan pada:
- Hari, tanggal: Kamis, 4 Februari 2016
- Waktu: 13:30-17:30 WIB
- Tempat: Ruang Audio Visual FEB UGM
Informasi selengkapnya mengenai acara ini dapat menghubungi: Sekretariat Dashboard Ekonomika Kerakyatan (DEK) FEB UGM, telp 0274 548510 pesawat 381
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1453
Dashboard Ekonomika Kerakyatan (DEK), Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) akan menyelenggarakan Seminar Bulanan dengan topik "Pemantapan Gerakan Revolusi Moral Satu Desa Satu Koperasi". Dalam seminar tersebut akan menghadirkan pembicara sebagai berikut:
- Dr. H.C. Ary Ginandjar Agustian (Founder ESQ 165)
- Prof. R. Agus Sartono, M.B.A., Ph.D. (Deputi Koordinator Bidang Pedidikan dan Agama Kemenko PMK Republik Indonesia)
Moderator: Prof. Gunawan Sumodiningrat, M.Ec., Ph.D. (Ketua Dashboard Ekonomika Kerakyatan FEB UGM)
Seminar akan dilaksanakan pada:
- Hari, tanggal: Sabtu, 30 Januari 2016
- Waktu: 08:00-12:00 WIB
- Tempat: Ruang Bulaksumur, University Club UGM Hotel & Convention
Infomasi selengkapnya mengenai acara ini dapat menghubungi: Sekretariat DEK FEB UGM, Gedung Pertamina Tower lantai 5, Telp. 0274 548510 pesawat 381
Halaman 91 dari 156