Webinar: Penyaluran Kredit di Masa Pandemi Covid-19: Bukti Empiris dari Panel BPR-BPR Milik Pemerintah Daerah dan Milik Swasta
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1765
Program Studi Magister Ekonomika Pembangunan (MEP), Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM akan menyelenggarakan Forum Diskusi Ekonomika Pembangunan dengan topik "Penyaluran Kredit di Masa Pandemi Covid-19: Bukti Empiris dari Panel BPR-BPR Milik Pemerintah Daerah dan Milik Swasta".
Acara ini akan dilaksanakan pada:
- Hari: Jum'at
- Tanggal: 10 Desember 2021
- Waktu: 13:00 WIB - selesai
- Media: Zoom Meeting
Pembicara:
- Akhmad Akbar Susamto, M.Phil., Ph.D. (Ketua Program Studi Magister Ekonomika Pembangunan, Fakultas Ekonomika dan Bisnsi UGM)
Moderator:
- Traheka Erdyas Bimanatya, S.E., M.Sc. (Dosen Departemen Ilmu Ekonomi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM)
Pendaftaran:
- Peserta: Mahasiswa, Dosen, Peneliti dan Praktisi
- Mengisi formulir pendaftaran daring yang telah disediakan, klik disini
Unduh: Poster (JPG)
Informasi dan pertanyaan lebih lanjut mengenai acara ini dapat menghubungi: Prodi MEP FEB UGM, telp 08112640223