Seminar: Aset Digital di Mata Akuntan dan Penilai
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1201
Pusat Pembinaan Profesi Keuangan (PPPK) Kementerian Keuangan Republik Indonesia bekerjasama dengan Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM dan Sekolah Vokasi UGM menyelenggarakan Seminar Pre-Event 1 Profesi Keuangan Expo 2022, dengan mengangkat tema "Aset Digital di Mata Akuntan dan Penilai".
Seminar akan dilaksanakan pada:
- Hari Kamis
- Tanggal: 11 Agustus 2022
- Waktu: 09:00-12:00 WIB
- Tempat: Gedung Pusat Pembelajaran FEB UGM, lantai 8
Narasumber:
- Keynote Speaker, Firmansyah N. Nazaroedin (Kepala Pusat Pembinaan Preofesi Keuangan)
- Singgih Wijayana (Departemen Akuntansi FEB UGM)
- Desmar Dam Sitompul (Partner KJPP Desmar, Susanto, Salman & Rekan, Ketua Badan Pelaksana Pendidikan MAPPI)
Moderator:
- Yudistira H. Permana (Ketua Program Studi Sarjana Terapan Manajemen dan Penilai Properti SV UGM)
Pendaftaran:
- Peserta: Mahasiswa, Praktisi, dan Umum
- Mengisi formulir registrasi online yang telah disediakan, klik disini
- Disediakan sertifikat dan Fun Quiz bagi peserta yang hadir.
Unduh: Poster (JPG)
Informasi dan pertanyaan lebih lanjut mengenai acara ini dapat menghubungi narahubung: PPPK Kemenkeu melalui akun IG @profesikeuanganexpo atau @pppk_kemenkeu