Webinar: Perilaku Negosiasi Aparat Perpajakan dalam Penyelesaian Sengketa Pajak
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1361
Pusat Kajian Sektor Publik dan Perpajakan (PSST), Laboratorium Akuntansi, Departemen Akuntansi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM akan menyelenggarakan Seminar Presentasi Penelitian dengan topik "Perilaku Negosiasi Aparat Perpajakan dalam Penyelesaian Sengketa Pajak: Uji Eksperimental tentang Peran Tekanan Pengawas dan Tujuan Negosiasi Mitra".
Seminar ini akan dilaksanakan pada:
- Hari: Jum'at
- Tanggal: 19 Februari 2021
- Waktu: 16:00-18:00 WIB
- Media: Zoom Meetings
Pembicara:
- Dr. Fauzan Misra. S.E., M.Sc., Ak., CA. (Dosen Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Andalas)
Moderator:
- Vogy Gautama Buanaputra, S.E., M.Sc., Ph.D., AFHEA. (Dosen Departemen Akuntansi di Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM)
Pendaftaran:
- Peserta: Mahasiswa, Dosen, Peneliti, dan Praktisi
- Mengisi formulir pendaftaran daring yang telah disediakan, klik disini
Unduh: Poster (JPG), Materi (PPT)
Informasi dan pertanyaan lebih lanjut mengenai acara ini dapat menghubungi narahubung: Umirul Iffa 081219129647